Sindi, Puspitasari (2021) Pengaruh Harga, Sistem Tiket Online DanKualitas Pelayanan Terhadap KepuasanPelanggan Kereta Api Stasiun Sumobito Jombang. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.
![[thumbnail of Pengaruh Harga, Sistem Tiket Online DanKualitas Pelayanan Terhadap KepuasanPelanggan Kereta Api Stasiun Sumobito Jombang]](https://repository.uwp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
0110000001943.pdf
Restricted to Registered users only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh harga, sistem pembelian tiket online, dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan Jasa Kereta Api di Stasiun Sumobito Jombang. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah calon penumpang atau pengguna jasa kereta api di Stasiun Sumobito Jombang dengan jumlah rata-rata sebanyak 168.899 penumpang yang terhitung dari tahun 2018 – 2020. Jumlah sampel yang akan diambil dari penelitian ini adalah dengan menggunakan rumus dari Slovin. Jumlah sampel yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah 100 responden penumpang atau pengguna jasa kereta api di Stasiun Sumobito Jombang. Penelitian ini menggunakan teknik sampling Purposive sampling merupakan teknik pengambilan sampel dengan menggunakan kriteria tertentu. Kriteria yang digunakan adalah responden harus pernah menggunakan jasa kereta api di Stasiun Sumobito Jombang dalam kurun waktu 6 bulan terakhir. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menemukan bahwa harga, sistem pembelian tiket online, dan kualitas pelayanan mempunyai pengaruh baik secara parsial maupun secara simultan terhadap kepuasan pelanggan Jasa Kereta Api di Stasiun Sumobito Jombang. Kata kunci : harga, sistem pembelian tiket online, kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | harga, sistem pembelian tiket online, kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HA Statistics H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HE Transportation and Communications H Social Sciences > HF Commerce |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Department: | S1 - Manajemen |
Depositing User: | Perpus UWP . |
Contributors: | Contribution Name NIDN Email |
Date Deposited: | 10 Mar 2025 07:06 |
Last Modified: | 10 Mar 2025 07:06 |
URI: | https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/688 |