Pengaruh Trust In Brand Dan Customer Commitment Terhadap Customer Satisfaction (Studi Kasus Pada Perusahaan Jasa “Jingga Laundry” Di Daerah Manukan Surabaya Barat)

Downloads

Downloads per month over past year

Welma, Roteresty Lenggu (2016) Pengaruh Trust In Brand Dan Customer Commitment Terhadap Customer Satisfaction (Studi Kasus Pada Perusahaan Jasa “Jingga Laundry” Di Daerah Manukan Surabaya Barat). Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Pengaruh Trust In Brand Dan Customer Commitment Terhadap Customer Satisfaction (Studi Kasus Pada Perusahaan Jasa “Jingga Laundry” Di Daerah Manukan Surabaya Barat)] Text (Pengaruh Trust In Brand Dan Customer Commitment Terhadap Customer Satisfaction (Studi Kasus Pada Perusahaan Jasa “Jingga Laundry” Di Daerah Manukan Surabaya Barat))
0110000001342.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh kebutuhan akan jasa cuci (laundry) yang terpecaya dan berkualitas yang sesuai dengan kebutuhan pelanggan. Salah satu jasa laundry yaitu Jingga Laundry yang masih memiliki eksistensi di daerah Manukan, Surabaya tentu ingin mempertahankan pelanggan yang ada serta mendapatkan market share yang lebih tinggi. Adapun yang menjadi masalah dalam penelitian ini adalah “Apakah trust in brand dan customer commitment berpengaruh terhadap customer satisfaction pelanggan jasa Jingga Laundry di daerah Manukan, Surabaya?. Penelitain ini untuk mengetahui pengaruh customer satisfaction (kepuasan pelanggan) dalam menggunakan jasa Jingga Laundry. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis hubungan pengaruh trust in brand (X1) dan customer commitment (X2) berpengaruh terhadap customer satisfaction (Y) di perusahaan jasa Jingga Laundry di Manukan, Surabaya. Dalam penelitian ini data dikumpulkan melalui kuesioner yang dibagikan kepada 80 orang responden pelanggan pengguna jasa Jingga Laundry di daerah Manukan, Surabaya dengan menggunakan metode quota sampling untuk mengetahui tanggapan responden terhadap masing – masing variabel. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda yang berfungsi untuk membuktikan hipotesis penelitian. Data – data yang telah memenuhi uji validitas, uji reliabilitas, dan uji asumsi klasik diolah sehingga menghasilkan persamaan regresi linear. Hasil analisis mendapatkan bahwa dari dua variabel trust in brand dan customer commitment memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap customer satisfaction. Pengujian hipotesis menggunakan uji t menunjukkan bahwa dua variabel independen trust in brand dan customer commitment yang diteliti terbukti secara signifikan mempengaruhi variabel dependen customer satisfaction. Kemudian melalui uji F dapat diketahui bahwa variabel trust in brand dan customer commitment berpengaruh signifikan secara bersama – sama dalam customer satisfaction. Angka Adjusted R square sebesar 0,522 menunjukkan bahwa 52,5 persen variasi customer satisfaction bisa dijelaskan oleh kedua variabel independen yang digunakan dalam persamaan regresi linear. Sedangkan sisanya 47.5 persen dijelaskan oleh variabel lain diluar. Kata kunci : trust in brand, customer commitment, dan customer satisfaction

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: trust in brand, customer commitment, dan customer satisfaction
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HA Statistics
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Department: S1 - Manajemen
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Chandra, Kartika
0713048304
Date Deposited: 09 Apr 2025 22:57
Last Modified: 09 Apr 2025 22:58
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/1888

Actions (login required)

View Item
View Item