Dewi, Tri Utari (2017) "Analisis Penerapan Environmental Management Accounting (EMA) Sebagai Bentuk Eco-Effieciency Dalam Meningkatkan Keunggulan Kompetitif Perusahaan (Studi Pada Perusahaan CV. Kayu Multiguna Indonesia Di Gresik)". Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.
![[thumbnail of "Analisis Penerapan Environmental Management Accounting (EMA) Sebagai Bentuk Eco-Effieciency Dalam Meningkatkan Keunggulan Kompetitif Perusahaan (Studi Pada Perusahaan CV. Kayu Multiguna Indonesia Di Gresik)"]](https://repository.uwp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
0120000000720.pdf
Restricted to Registered users only
Download (4MB) | Request a copy
Abstract
Kegiatan bisnis yang mengarah pada industri khususnya bidang manufaktur, menjadi salah satu sorotan yang menyebabkan degradasi lingkungan karena kegiatannya yang berhubungan dengan langsung dengan lingkungan alam dan sosial. CV. Kayu Multiguna Indonesia salah satu perusahaan manufaktur di Gresik dengan produk utama veneer dan kayu lapis. Tujuan Penelitian ini dapat mengungkapkan penerapan Environmental Management Accounting (EMA) sebagai bentuk eco-efficiency yang dapat meningkatkan keunggulan kompetitif perusahaan kayu lapis CV. KayuMultiguna Indonesia di Gresik. Metodelogi Penelitian yang digunakan dalam penelitian menggunakan analisis kualitatif. Populasi dalam penelitian ini adalahperusahaankayu lapis CV. KayuMultiguna Indonesia di Gresik, sedangkan untuk sampel penelitian ini environmental cost report.Hasil penelitian menunjukkan bahwakinerja lingkungan CV. Kayu Multiguna Indonesia dapat dilihat dari segi Physic Environmental Management Accounting (PEMA) dan Moneter Environmental Management Accounting (MEMA).Sehingga penerapan Environmental Management Accounting (EMA)sebagai bentuk Eco-Efficiency CV. Kayu Multiguna Indonesia rata-rata 28% dari perbandingan seluruh kinerja lingkungan terhadap kinerja keuangan. EMA merupakan strategi mencapai keunggulan kompetitif perusahaan berdasarkan upaya ramah lingkungan, bukan lagi kategori strategi yang hanya digunakan untuk memenuhi tanggungjawab sosial perusahaan. Kata kunci : Environmental Management Accounting (EMA), Eco[1] Efficiency, Keunggulan Kompetitif.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Environmental Management Accounting (EMA), Eco[1] Efficiency, Keunggulan Kompetitif |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Department: | S1 - Akuntansi |
Depositing User: | Perpus UWP . |
Contributors: | Contribution Name NIDN Email |
Date Deposited: | 25 Mar 2025 02:59 |
Last Modified: | 25 Mar 2025 02:59 |
URI: | https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/1583 |