Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban sebagai Alat Bantu Manajemen dalam Pengendalian Biaya dan Penilaian Kinerja pada Pt. Merakindo Mix

Hanny, Pentaleani (2021) Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban sebagai Alat Bantu Manajemen dalam Pengendalian Biaya dan Penilaian Kinerja pada Pt. Merakindo Mix. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban sebagai Alat Bantu Manajemen dalam Pengendalian Biaya dan Penilaian Kinerja pada Pt. Merakindo Mix] Text (Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban sebagai Alat Bantu Manajemen dalam Pengendalian Biaya dan Penilaian Kinerja pada Pt. Merakindo Mix)
0120000001112.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Akutansi pertanggungjawaban merupakan informasi Akuntansi Pertanggungjawaban yang terdiri atas biaya masa lalu dan masa datang, estimasi biaya dalam proses perencanaan yang disebut anggaran, Tujuan penelitian adalah untuk mendeskrpsikan penerapan akuntansi pertanggungjawaban sebagai alat bantu manajemen dalam pengendalian biaya dan penilaian kinerja pada PT. Merakindo Mix. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriftif karena dalam penelitian ini dijabarkan mengenai suatu masalah dan cara pemecahan masalahnya. Menggunakan data primere dan skunder yang sumbernya diperoleh langsung dari obyek penelitian dan media perantara lainnya. Teknik pengumpulan datanya melalui wawancara, dokumentasi, dan observasi. Hasil Analisa menunjukan bahwa penerapan akuntansi pertanggungjawaban sebagai alat bantu manajemen dalam pengendalian biaya dan penilaian kinerja pada PT. Merakindo Mix belum efisien dilakukan, dimana pada laporan akuntansi pertanggungjawaban adanya selisih karena biaya anggaran lebih rendah dari pada biaya realisasi. Sehingga perusahaan harus melakukan estimasi biaya yang fleksibel.
Kata Kunci: Akuntansi Pertanggungjawaban, Pengendalian Biaya, Penilaian Kinerja.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Akuntansi Pertanggungjawaban, Pengendalian Biaya, Penilaian Kinerja.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Department: S1 - Akuntansi
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Yuli, Ermawati
0707078704
Date Deposited: 20 Mar 2025 07:57
Last Modified: 20 Mar 2025 07:58
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/1314

Actions (login required)

View Item
View Item