Fiqhy, Farizh Ferdiansah (2024) Pengaruh Beban Pajak, Exchange Rate, dan Kepemilikan Asing Terhadap Keputusan Transfer Pricing (Studi Pada Perusahaan Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020 - 2022). Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.
![[thumbnail of Pengaruh Beban Pajak, Exchange Rate, dan Kepemilikan Asing Terhadap Keputusan Transfer Pricing (Studi Pada Perusahaan Sub Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)]](https://repository.uwp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
0120000001375.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Dampak globalisasi membawa perubahan signifikan dalam perkembanganperekonomian di dunia, kemajuan yang pesat dalam beberapa sektor seperti,transportasi, teknologi, informasi dan komunikasi memberikan kemudahanperusahaan melakukan pengembangan usaha dengan tidak hanya menjadiperusahaan lokal, namun bertransformasi menjadi perusahaan multinasional.Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh beban pajak,Exchange Rate, dan kepemilikan asing terhadap Transfer Pricing pada perusahaansub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI periode 2020-2022. Jenispenelitian ini adalah penelitian korelasional dengan pendekatan kuantitatif. Sampeldalam ini berjumlah 51 laporan keuangan yang didapatkan dari 17 perusahaan subsektor makanan dan minuman yang terdaftar di BEI selama periode 3 tahun.Metode analisis yang digunakan adalah metode statistik dengan bantuandari aplikasi IBM SPSS 26. Hasil menunjukkan bahwa beban pajak dan ExchangeRate secara parsial berpengaruh negatif terhadap Transfer Pricing, sedangkanvariabel kepemilikan asing berpengaruh positif terhadap Transfer Pricing, sertavariabel Beban Pajak, Exchange Rate, dan Kepemilikan asing secara simultan tidakberpengaruh terhadap Transfer Pricing.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Beban Pajak, Exchange Rate, Kepemilikan Asing, TransferPricing. |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Department: | S1 - Akuntansi |
Depositing User: | Perpus UWP . |
Contributors: | Contribution Name NIDN Email Thesis advisor Rodhiyah, Rodhiyah 0711117302 UNSPECIFIED |
Date Deposited: | 19 Dec 2024 09:23 |
Last Modified: | 19 Dec 2024 09:23 |
URI: | https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/122 |