Pengaruh Profitabilitas, Leverage Dan Financial Distress Terhadap Tax Avoidance (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2023)

Fani, Fatimatuz Zahro (2024) Pengaruh Profitabilitas, Leverage Dan Financial Distress Terhadap Tax Avoidance (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2023). Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Pengaruh Profitabilitas, Leverage Dan Financial Distress Terhadap Tax Avoidance (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2023)] Text (Pengaruh Profitabilitas, Leverage Dan Financial Distress Terhadap Tax Avoidance (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2023))
0120000001372.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : (1) Pengaruh Profitabilitasterhadap Tax Avoidance, (2) Pengaruh Leverage terhadap Tax Avoidance, (3)Pengaruh Financial Distress terhadap Tax Avoidance, (4) Pengaruh Profitabilitas,Leverage dan Financial Distress secara bersama-sama berpengaruh terhadap TaxAvoidance. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi penelitian iniadalah perusahaan manufaktur sektor makanan dan minuman yang terdaftar diBursa Efek Indonesia tahun 2019-2023. Teknik pengambilan sampel yangdigunakan adalah purposive sampling. Jumlah sampel penelitian ini terdiri dari 110data perusahaan. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji normalitas data,uji analisis deskriptif, uji asumsi klasik, uji analisis regresi linier berganda dan ujihipotesis dengan menggunakan aplikasi SPSS IBM 27.Berdasarkan hasil dari uji hipotesis Uji T diketahui bahwa Profitabilitas danFinancial Distress berpengaruh secara parsial terhadap Tax Avoidance, sedangkanLeverage tidak berpengaruh secara parsial terhadap Tax Avoidance. Sedangkanpada uji hipotesis Uji F diperoleh hasil signifikan dengan nilai yang diperolehsebesar 0,021 jadi nilai signifikan ini lebih kecil dari 0,05. Karena (nilai signifikansi< 0,05 = 0,021 < 0,05) dan (nilai Fhitung > Ftabel = 3,392 > 2,69) maka H0 ditolak danH4 diterima. Artinya variabel independen (X) yaitu Profitabilitas, Leverage danFinancial Distress secara simultan berpengaruh terhadap variabel dependen yaituTax Avoidance. Dalam uji hipotesis Uji Koefisien Determinasi Bergandamenunjukkan variabel bebas mempengaruhi sebesar 65% terhadap variabel terikatartinya 35% dipengaruhi oleh variabel bebas lainnya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Profitabilitas, Leverage, Financial Distress, Tax Avoidance
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Department: S1 - Akuntansi
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Pujianto, Pujianto
0710107203
UNSPECIFIED
Date Deposited: 17 Dec 2024 09:10
Last Modified: 17 Dec 2024 09:10
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/82

Actions (login required)

View Item
View Item