Pengaruh Manajemen Laba Dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Subsektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2020-2022)

Calista, Muliawati Putri (2024) Pengaruh Manajemen Laba Dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Subsektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2020-2022). Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Pengaruh Manajemen Laba Dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Subsektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2020-2022)] Text (Pengaruh Manajemen Laba Dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Subsektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2020-2022))
0120000001367.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh manajemen laba dankinerja keuangan terhadap nilai perusahaan. Perusahaan yang digunakan padapenelitian ini adalah perusahaan subsektor makanan dan minuman yang terdaftar diBursa Efek Indonesia periode 2020-2022. Metode dalam penelitian inimenggunakan pendekatan kuantitatif dengan data sekunder berupa laporankeuangan perusahaan. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 51 perusahaan,menggunakan metode purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 11perushaan. Teknik analisis data menggunakan uji asumsi klasik, uji regresi linierberganda data panel, uji f dan uji t, dan uji koefisien determinasi. Hasil penelitianini menunjukkan bahwa manajemen laba berpengaruh negatif signifikan terhadapnilai perusahaan, profitabilitas berpengaruh positif signifikan terhadap nilaiperusahaan, manajemen laba dan profitabilitas berpengaruh terhadap nilaiperushaaan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Manajemen laba, kinerja keuangan, nilai perusahaan
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Department: S1 - Akuntansi
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Aminatuzzuhro, Aminatuzzuhro
0720047204
UNSPECIFIED
Date Deposited: 17 Dec 2024 08:41
Last Modified: 17 Dec 2024 08:41
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/77

Actions (login required)

View Item
View Item