Riky, Candra Kurniawan (2024) Peningkatan Kualitas UMKM Tempe Yang Berpengaruh Terhadap Atribut Dengan Menggunakan Metode Quality Function Deployment ( QFD ). Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.
![[thumbnail of Peningkatan Kualitas UMKM Tempe Yang Berpengaruh Terhadap Atribut Dengan Menggunakan Metode Quality Function Deployment ( QFD )]](https://repository.uwp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
0220000000358.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Tujuan dari penelitian tugas akhir ini adalah menentukan atribut yangberpengaruh terhadap produk umkm tempe, untuk menghasilkan tempe yangsangat bagus dan sehat, dan usulan perbaikan yang sebaiknya diperbaiki olehumkm tempe tersebut untuk meningkatkan kualitas produk yang berpengaruhterhadap atribut. Berdasarkan hasil survei dari 30 orang konsumen darimasyarakat yang pernah membeli tempe, sebanyak 18 konsumen mengatakantidak puas terhadap produk tempe. Hal ini perlu dilakukan penelitian untukperbaikan kualitas produk yang berpengaruh terhadap atribut tempe. Penelitianini menggunakan metode Quality Function Deployment ( QFD ) Dan House OfQuality ( HOQ ) sebagai alat mendukung penggunaan metode QFD. Hasilpenelitian produk yang berpengaruh terhadap atribut dalam tingkat kepentingankebutuhan konsumen dengan rata-rata : tekstur tempe ( 4,73 ), aroma tempe( 4,56 ), rasa tempe ( 4,33 ), kebersihan produk ( 4,36 ), kesesuaian berat produk( 4,26 ), label desain ( 4,23 ). Berdasarkan relationships matrix hubungan antarwhat’s kebutuhan konsumen dan how’s technical respon maka atribut yangberpengaruh terhadap proses yaitu : pemilihan dan perebusan kedelai ( teksturdan aroma ), pencucian kedelai ( rasa dan kebersihan produk ), peragian kedelai( aroma tempe ), pengemasan dan pencetakan ( kebersihan produk, berat produkdan label desain ).
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Quality Function Deployment (QFD), Perbaikan dan Peningkatan Atribut Produk, House of Quality (HOS) |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) T Technology > T Technology (General) > T201 Patents. Trademarks |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Industri |
Department: | S1 - Teknik Industri |
Depositing User: | Perpus UWP . |
Contributors: | Contribution Name NIDN Email Thesis advisor Krisnadi, Hariyanto 0711107402 UNSPECIFIED |
Date Deposited: | 16 Dec 2024 06:34 |
Last Modified: | 16 Dec 2024 06:34 |
URI: | https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/72 |