Dyah, Mei Wulandari (2024) Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Lingkungan Kerja, Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada RS Surya Medika Gresik. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.
![[thumbnail of Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Lingkungan Kerja, Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada RS Surya Medika Gresik]](https://repository.uwp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
0110000002283.pdf
Restricted to Registered users only
Download (5MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) menganalisis deskripsi GayaKepemimpinan, Lingkungan Kerja, Budaya Organisasi dan Kinerja Karyawan RSSurya Medika Gresik, (2) menganalisis pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadapKinerja Karyawan pada RS Surya Medika Gresik, (3) menganalisis pengaruhLingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada RS Surya Medika Gresik, (4)menganalisis pengaruh Budaya Organisasi terhadap Kinerja Karyawan pada RSSurya Medika Gresik, (5) menganalisis pengaruh Gaya Kepemimpinan,Lingkunan Kerja dan Budaya Organisasi secara simultan terhadap KinerjaKaryawan pada RS Surya Medika Gresik.Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif.Jumlah sampel yang digunakan pada penelitian ini berjumlah 54 orang denganmenggunakan metode teknik random sampling dengan menggunakan rumusslovin. Pengumpulan data pada penelitian ini berupa penyebaran kuesioner atauangket dan dokumentasi. Skala pengukuran yang digunakan adalah skala likert.Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisisdata kuantitatif dengan menggunakan metode statistik. Metode statistik yangdigunakan adalah Statistic Package for the Social Sciens (SPSS).Hasil menunjukkan Gaya Kepemimpinan berpengaruh positif dansiginifikan terhadap Kinerja Karyawan, Lingkungan Kerja berpengaruh positifdan signifikan terhadap Kinerja Karyawan, Budaya Organisasi berpengaruhpositif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, serta Gaya Kepemimpinan,Lingkungan Kerja dan Budaya Organisasi secara simultan berpengaruh positif dansiginifikan Terhadap Kinerja Karyawan Pada RS Surya Medika Gresik.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Gaya Kepemimpinan, Lingkungan Kerja, Budaya Organisasi danKinerja Karyawan |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Department: | S1 - Manajemen |
Depositing User: | Perpus UWP . |
Contributors: | Contribution Name NIDN Email Thesis advisor Nugroho, Mardi Wibowo 0006056901 UNSPECIFIED |
Date Deposited: | 13 Dec 2024 04:27 |
Last Modified: | 13 Dec 2024 04:27 |
URI: | https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/69 |