Juliana, Fatmala (2021) Pengaruh Insentif Dan Beban Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pt. Telkom Akses Kebalen Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.
![[thumbnail of Pengaruh Insentif Dan Beban Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pt. Telkom Akses Kebalen Surabaya]](https://repository.uwp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
0110000002024.pdf
Restricted to Registered users only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh insentif dan beban kerja terhadap kepuasan kerja karyawan PT. Telkom Akses Kebalen Surabaya. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengambilan sampel menggunakan sampel jenuh. Penelitian ini dilakukan terhadap karyawan unit teknisi provisioning wibs sebanyak 50 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan motode survey, yaitu dengan cara menyebarkan kuesioner yang kemudian diolah dengan bantuan program SPSS versi 26. Berdasarkan hasil analisis data menunjukkan bahwa secara parsial, insentif dan beban kerja memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan, dan secara simultan insentif dan beban kerja berpengaruh terhadap kepuasan kerja karyawan.
Kata kunci: insentif, beban kerja, dan kepuasan kerja karyawan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | insentif, beban kerja, dan kepuasan kerja karyawan. |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HA Statistics H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HM Sociology |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Department: | S1 - Manajemen |
Depositing User: | Perpus UWP . |
Contributors: | Contribution Name NIDN Email |
Date Deposited: | 07 Mar 2025 07:40 |
Last Modified: | 07 Mar 2025 07:40 |
URI: | https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/569 |