Pengaruh Kualitas Layanan Peningkatan Intimacy Nasabah dan Citra Merek terhadap Loyalitas Nasabah Melalui Minat Menabung pada Nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Wiyung Surabaya

Suherniyatin, Suherniyatin (2021) Pengaruh Kualitas Layanan Peningkatan Intimacy Nasabah dan Citra Merek terhadap Loyalitas Nasabah Melalui Minat Menabung pada Nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Wiyung Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Pengaruh Kualitas Layanan Peningkatan Intimacy Nasabah dan Citra Merek terhadap Loyalitas Nasabah Melalui Minat Menabung pada Nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Wiyung Surabaya] Text (Pengaruh Kualitas Layanan Peningkatan Intimacy Nasabah dan Citra Merek terhadap Loyalitas Nasabah Melalui Minat Menabung pada Nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Wiyung Surabaya)
0130000000066.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis Pengaruh Kualitas Layanan Peningkatan Intimacy Nasabah dan Citra Merekterhadap Loyalitas Nasabah Melalui Minat Menabung pada Nasabah BSI (Bank Syariah Indonesia) KCP Wiyung Surabaya, Unit analisis dalam penelitian ini adalah semua nasabah (Bank Syariah Indonesia) BSI KCP Wiyung Surabaya. Sampel diambil secara acak dengan menggunakan menggunakan Accidentaly Sampling yakni nasabah yang kebetulan ditemui peneliti. Analisa menggunakan statistic dengan alatbantu SmartPLS Versi 3.0. Hasil Penelitian ini menemukan bahwa Variabel Kualitas Layanan Perbankan Syariah berpengaruh signifikan terhadap Minat Menabung pada nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Wiyung Surabaya. Variabel Kualitas Layanan Perbankan Syariah berpengaruh signifikan terhadap loyalitas nasabah pada nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Wiyung Surabaya. Variabel Intimacy nasabah tidak berpengaruh signifikan terhadap minat nasabah pada nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Wiyung Surabaya Variabel Intimacy nasabah tidak berpengaruh signifikan terhadap loyalitas nasabah pada nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Wiyung Surabaya. Variabel Citra Merk tidak berpengaruh signifikan terhadap Minat nasabah pada nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Wiyung Surabaya. Variabel Citra Merk tidak berpengaruh signifikan terhadap loyalitas nasabah pada nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Wiyung Surabaya . Variabel Minat menabung berpengaruh signifikan terhadap loyalitas nasabah pada nasabah Bank Syariah Indonesia KCP Wiyung Surabaya.
Kata Kunci : Kualitas Layanan Perbankan Syariah, Peningkatan Intimacy Nasabah, Citra Merek, Loyalitas Nasabah dan Minat Menabung

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Layanan Perbankan Syariah, Peningkatan Intimacy Nasabah, Citra Merek, Loyalitas Nasabah dan Minat Menabung
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Department: S1 - Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Fitryani, Fitryani
0712119104
Date Deposited: 20 Apr 2025 06:00
Last Modified: 20 Apr 2025 06:01
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/2394

Actions (login required)

View Item
View Item