"Pengelolaan Kearsipan Di Kantor Badan Arsip Kota Surabaya"

Oktaviana, Fera (2020) "Pengelolaan Kearsipan Di Kantor Badan Arsip Kota Surabaya". Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of "Pengelolaan Kearsipan Di Kantor Badan Arsip Kota Surabaya"] Text ("Pengelolaan Kearsipan Di Kantor Badan Arsip Kota Surabaya")
0410000001784.pdf
Restricted to Registered users only

Download (810kB) | Request a copy

Abstract

" Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui sejauh mana pengelolaan kearsipan di Badan Arsip Kota Surabaya . jenis penelitian dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif yang mengambarkan bagaimana Pengelolaan Kearsipan Di Badan Arsip Kota Surabaya. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan analisis data sekunder dimana data-data tersebut dihasilkan dari data-data dengan menelaah bukubuku, jurnal, yang berkaitan dengan masalah yang sedang diteliti. Hasil penenitian ini menunjukan bahwa Pengelolaan Kearsipan Dibadan Arsip Kota Surabaya dapat dikatakan belum cukup baik dapat dilihat dari fokus penelitian ini ada beberapa indikator yang diambil dari penelitiaan Pengelolaan Kearsipan Di Badan Arsip Kota Surabaya ini adalah yaitu antara lain : Penciptaan Arsip, Penggunaan Arsip, Penemuan Kembali Arsip Dan Penyusutan Arsip. Disarankan pada kantor Badan arsip kota Surabaya agar meninjau ulang sistem manajemen kearsipan salah satu kebutuhaan sangat diharapkan. Berkembangnya teknologi informasi dan sistem informasi yang demikian pesat diera globalisasi sekarang telah membuat hampir semua aspek kehidupan tidak dapat terhindar dari penggunaan perangkat komputer, sehingga arsip-arsip tersebut tidak mudah rusak dan dengan mudah arsip tersebut akan mudah ditemukan pada saat dibutuhkan. Kata kunci : pengelolaan,arsip dan kearsipan, "

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: pengelolaan,arsip dan kearsipan
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Administrasi Negara
Department: S1 - Ilmu Administrasi Negara
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Hadi, Susanto
0020095803
Date Deposited: 17 Apr 2025 08:40
Last Modified: 17 Apr 2025 08:40
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/2319

Actions (login required)

View Item
View Item