Pengaruh Beban Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Guru Mi Darul Ulum Kedukbembem Lamongan

Anton, Setiawan (2020) Pengaruh Beban Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Guru Mi Darul Ulum Kedukbembem Lamongan. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Pengaruh Beban Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Guru Mi Darul Ulum Kedukbembem Lamongan] Text (Pengaruh Beban Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Guru Mi Darul Ulum Kedukbembem Lamongan)
0110000002337.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengujidan menganalisis pengaruh beban kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja guruMI Darul Ulum Kedukbembem, Lamongan Priode 2019-2020. Penelitian inibertujuan untuk melihat beban kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja gurusebagai variabel intervening.Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalahsebanyak 34 guru MI Darul Ulum Kedukbembem, Priode 2019-2020. Teknikanalisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Regresi Berganda denganprogam Statistical Package For The Social Sciebces V.20 (SPSS). Berdasarkanhasil uji hipotesis SPSS menunjukkan bahwa beban kerja berpengaruh signifikanpositif terhadap kinerja, lingkungan kerja secara silmutan berpengaruh signifikanterhadap kinerja, beban kerja dan lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadapkinerja guru pada MI Darul Ulum Kedukbembem, Priode 2019-2020.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Beban Kerja, Lingkungan Kerja, kinerja.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Department: S1 - Manajemen
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Rudiatno, Rudiatno
0724057506
UNSPECIFIED
Date Deposited: 27 Dec 2024 08:57
Last Modified: 27 Dec 2024 08:57
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/212

Actions (login required)

View Item
View Item