Rancang Bangun Smart Table Multifungsi Menggunakan Metode Quality Function Deployment (QFD)

Ila, Noer Chasanah (2019) Rancang Bangun Smart Table Multifungsi Menggunakan Metode Quality Function Deployment (QFD). Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Rancang Bangun Smart Table Multifungsi Menggunakan Metode Quality Function Deployment (QFD)] Text (Rancang Bangun Smart Table Multifungsi Menggunakan Metode Quality Function Deployment (QFD))
0220000000359.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Indonesia merupakan negara dengan populasi yang tinggi. Peningkatanjumlah penduduk pada kota-kota besar diikuti dengan pertumbuhan kawasanindustri, berujung pada permasalahan keterbatasan lahan yang berdampak pulapada keterbatasan wilayah perumahan. Alhasil, untuk memenuhi kebutuhanpenduduk akan tempat tinggal, pembangunan hunian vertikal menjadi salah satusolusi untuk permasalahan tersebutDari permasalahan ruang gerak yang sempit maka dibutuhkan furnituryang simpel dan multifungsi seperti smart table yang dikembagkan olehpengembang. Smart table ini memiliki ruang pendingin dan beberapakomponen elektronik untuk menunjang pekerjaan selain dari desain yangminimalis. Demi mewujudkan produk tersebut pengembang menggunakanmetode qfd sebagai sarana dalam perencanaan agar didapatkan produk yangsesuai dengan keinginan konsumen dan tidak melenceng dari sisi ergonomis.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: lahan, smart table, multifungsi, qfd
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Department: S1 - Teknik Industri
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Subaderi, Subaderi
0727086003
UNSPECIFIED
Date Deposited: 27 Dec 2024 08:32
Last Modified: 27 Dec 2024 08:32
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/209

Actions (login required)

View Item
View Item