Ardianto, Ardianto (2014) Pengaruh Kompensasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Motivasi Kerja Pegawai Pt.Kereta Api Indonesia (Persero) Di Upt Crew Ka Sb. Pasar Turi. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.
![[thumbnail of Pengaruh Kompensasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Motivasi Kerja Pegawai Pt.Kereta Api Indonesia (Persero) Di Upt Crew Ka Sb. Pasar Turi]](https://repository.uwp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
0110000001226.pdf
Restricted to Registered users only
Download (1MB) | Request a copy
Abstract
Penelitian ini dilakukan pada pegawai PT.Kereta ApiIndoneisa (Persero) Di UPT Crew KA SB. Pasar Turi.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa pengaruhKompensasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Motivasi KerjaPegawai Pada PT.Kereta Api Indonesia(Persero) Di UPT CrewKA SB. Pasar Turi baik secara simultan maupun parsial. Aspekyang diteliti dalam penelitian ini meliputi tiga hal, yaitukompensasi, lingkungan kerja dan motivasi kerja. Penelitianmenggunakan teknik pengumpulan data dengan cara studikepustakaan, penelitian lapangan dan penyebaran kuesioner.Kuesioner yang digunakan adalah model skala likert dengananalisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda,UjiF dan Uji t . Responden diambil dengan teknik simple randomsampling. Dari 123 orang pegawai maka sampel yang digunakanadalah 55 orang responden. Berdasarkan Uji F dapat diketahuibahwa F hitung sebesar 31,035 didukung pula dengan tingkatsignifikansi sebesar 0,000 yang nilainya lebih kecil dari 0,05atau 5%. Sehingga kompensasi (X1) dan lingkungan kerja (X2)mempunyai pengaruh yang signifikan secara simultan terhadapmotivasi kerja. Sedangkan menurut Uji t diketahui bahwa t hitung untuk variabel kompensasi (X1) sebesar 4,814 didukung pula dengan tingkat signifikansi sebesar 0,000 < 0,05 atau 5%.Jadi dapat dikatakan bahwa variabel kompensasi (X1)mempunyai pengaruh yang signifikan secara parsial terhadapmotivasi kerja.
Kata kunci : Kompensasi, Lingkungan Kerja,dan Motivasi kerja
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kompensasi, Lingkungan Kerja,dan Motivasi kerja |
Subjects: | H Social Sciences > HE Transportation and Communications H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Department: | S1 - Manajemen |
Depositing User: | Perpus UWP . |
Contributors: | Contribution Name NIDN Email |
Date Deposited: | 10 Apr 2025 07:51 |
Last Modified: | 10 Apr 2025 07:53 |
URI: | https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/1915 |