Pengaruh Financial Leverage Dan Operating Leverage Terhadap Profitabilitas Perusahaan Otomotif Tbk Tahun 2013-2015

Muhamad, Fathur Roji (2016) Pengaruh Financial Leverage Dan Operating Leverage Terhadap Profitabilitas Perusahaan Otomotif Tbk Tahun 2013-2015. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Pengaruh Financial Leverage Dan Operating Leverage Terhadap Profitabilitas Perusahaan Otomotif Tbk Tahun 2013-2015] Text (Pengaruh Financial Leverage Dan Operating Leverage Terhadap Profitabilitas Perusahaan Otomotif Tbk Tahun 2013-2015)
0110000001457.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Jenis penelitian yang dipakai dalam penelitian ini adalah explanatory research. Penelitian ini dilakukan pada Perusahaan otomotif yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode tahun 2013-2015, bertujuan untuk menjelaskan pengaruh variabel-variabel financial leverage yaitu, Debt to Equity Ratio (DER), dan operating leverage yaitu Degree of operating Leverage (DOL) secara bersama sama maupun secara parsial terhadap variabel Profitabilitas yaitu Return On Equity (ROE). Penggunaan financial leverage tersebut pada kenyataannya memberikan pengaruh terhadap profitabilitas perusahaan, diantaranya ditunjukkan dengan pengembalian atau return akan diterima oleh pemilik perusahaan melalui Return On Equity (ROE) perusahaan. Pengaruh financial leverage dan operating leverage terhadap profitabilitas dihitung menggunakan analisis data antara lain analisis regresi linear berganda, koefisien determinasi (R2 ), dan pengujian hipotesis. Pengujian statistik dalam penelitian ini menggunakan SPSS 23.0 . Hasil dari uji persamaan regresi Y=14,928+0,714X1+(-0,333)X2 di halaman 39. menyatakan bahwa variabel bebas tidak mempunyai pengaruh signifikan baik secara simultan maupun parsial terhadap ROE.
Kata Kunci: Financial Leverage, Operating Leverage, Profitabilitas

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Financial Leverage, Operating Leverage, Profitabilitas
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Department: S1 - Manajemen
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Muninghar, Muninghar
0006025304
Date Deposited: 27 Mar 2025 05:30
Last Modified: 27 Mar 2025 05:31
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/1773

Actions (login required)

View Item
View Item