Fenomena Pelaksanaan Self Assessment System Wajib Pajak Badan di Surabaya

Downloads

Downloads per month over past year

Tri, Agus Setiyawati (2018) Fenomena Pelaksanaan Self Assessment System Wajib Pajak Badan di Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Fenomena  Pelaksanaan  Self  Assessment  System  Wajib  Pajak  Badan  di Surabaya] Text (Fenomena Pelaksanaan Self Assessment System Wajib Pajak Badan di Surabaya)
0120000000789.pdf
Restricted to Registered users only

Download (884kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui fenomena praktik pelaksanaan self assessment system wajib pajak badan di Surabaya. Informan dalam penelitian ini adalah 2 staf perpajakan dari 2 perusahaan yang berlokasi di wilayah Surabaya. Jenis penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan interpretasi pemahaman subyektif informan yang kemudian diikuti reflektifitas peneliti. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan wawancara. Dan teknik analaisis data pada penelitian ini terdiri dari jalur kegiatan, yakni: reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya satu fenomena pelaksanaan self assessment system pada fungsi menghitung dan fungsi pemungutan dari salah satu informan yaitu adanya kebijakan-kebijakan tertentu dalam menentukan besarnya nilai pajak terutang hingga wajib pajak badan melakukan transaksi yang tidak sebenarnya dalam melaksanakan kebijakan tersebut.
Kata kunci : Fenomena Perpajakan, Self Assessment System, Wajib Pajak Badan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Fenomena Perpajakan, Self Assessment System, Wajib Pajak Badan.
Subjects: H Social Sciences > HA Statistics
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Department: S1 - Akuntansi
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Novrida, Qudsi Lutfillah
0703117903
Date Deposited: 25 Mar 2025 02:43
Last Modified: 25 Mar 2025 02:44
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/1574

Actions (login required)

View Item
View Item