Analisis Pengaruh Inflasi, Pertumbuhan Ekonomi Dan Investasi Terhadap Tingkat Pengangguran Terbuka Di Provinsi Jawa Timur Periode 2012 – 2023

Rosah, Dhatul Khusnah (2024) Analisis Pengaruh Inflasi, Pertumbuhan Ekonomi Dan Investasi Terhadap Tingkat Pengangguran Terbuka Di Provinsi Jawa Timur Periode 2012 – 2023. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Analisis Pengaruh Inflasi, Pertumbuhan Ekonomi Dan Investasi Terhadap Tingkat Pengangguran Terbuka Di Provinsi Jawa Timur Periode 2012 – 2023] Text (Analisis Pengaruh Inflasi, Pertumbuhan Ekonomi Dan Investasi Terhadap Tingkat Pengangguran Terbuka Di Provinsi Jawa Timur Periode 2012 – 2023)
0110000002266.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh inflasi,pertumbuhan ekonomi dan investasi terhadap tingkat pengangguran terbuka.Populasi yang dimaksud dalam penelitian ini adalah penduduk pada Provinsi JawaTimur periode 2012 – 2023 dengan jumlah sampel yaitu 48 sampel. Teknikpengambilan sampel pada penelitian ini adalah purposive sampling atau teknikpenentuan sampel dengan pertimbangan tertentu.Analisis data dilakukan dengan menggunakan statistic dengan alat bantuEviews 10. Berdasarkan hasil analisis data uji t diketahui bahwa secara parsialinflasi, pertumbuhan ekonomi, dan investasi memiliki pengaruh signifikan terhadaptingkat pengangguran terbuka. Sedangkan berdasarkan hasil analisis data denganmenggunakan uji F diketahui bahwa secara simultan inflasi, pertumbuhan ekonomi,dan investasi berpengaruh signifikan terhadap tingkat pengangguran terbuka.Dengan demikian bagi pemerintah untuk lebih memperhatikan tingkat inflasi,pertumbuhan ekonomi, dan investasi agar tingkat pengangguran terbuka tetap stabildan terjaga.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Inflasi, Pertumbuhan Ekonomi, Investasi, Pengangguran
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Department: S1 - Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Erwan, Aristyanto
0725058007
UNSPECIFIED
Date Deposited: 09 Dec 2024 06:05
Last Modified: 13 Dec 2024 04:45
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/15

Actions (login required)

View Item
View Item