Analisis Sistem Informasi Akuntansi Pengupahan, Penjualan Kredit, Penerimaan Kas Dalam Menunjang Pengendalian Intern Pada PT. Mitra Mandiri Bersaudara

Downloads

Downloads per month over past year

Elna, Florensya Sapulete (2022) Analisis Sistem Informasi Akuntansi Pengupahan, Penjualan Kredit, Penerimaan Kas Dalam Menunjang Pengendalian Intern Pada PT. Mitra Mandiri Bersaudara. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Analisis Sistem Informasi Akuntansi Pengupahan, Penjualan Kredit, Penerimaan Kas Dalam Menunjang Pengendalian Intern Pada PT. Mitra Mandiri Bersaudara] Text (Analisis Sistem Informasi Akuntansi Pengupahan, Penjualan Kredit, Penerimaan Kas Dalam Menunjang Pengendalian Intern Pada PT. Mitra Mandiri Bersaudara)
0120000001227.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan penerapan serta menganalisis dan mengetahui sistem informasi akuntansi pengupahan, penjualan kredit, penerimaan kas dalam menunjang pengendalian intern pada PT. Mitra Mandiri Bersaudara sudah efektif/belum. Jenis penelitian dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Metode yang dilakukan untuk mengumpulkan data adalah dengan melakukan wawancara dan dokumentasi dengan informan. Data yang dianalisis adalah sistem pengupahan, penjualan kredit, penerimaan kas yang diterapkan pada PT. Mitra Mandiri Bersaudara sudah efektif/belum. Hasil temuan dalam penelitian ini adalah sistem pengupahan, penjualan kredit, penerimaa kas pada PT. Mitra Mandiri Bersaudara belum seluruhnya efektif karena masih terdapat kelemahan pada fungsi terkait, dokumen terkait, catatan akuntansi terkait, jaringan prosedur dan pengendalian intern yang diterapkan yang belum lengkap atau sesuai dengan sistem informasi akuntansi pengupahan, penjualan kredit, dan penerimaan kas. Kata Kunci: Sistem Informasi Akuntansi, Pengupahan, Penjualan Kredit, Penerimaan Kas, Pengendalian Intern.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Akuntansi, Pengupahan, Penjualan Kredit, Penerimaan Kas, Pengendalian Intern
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HA Statistics
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Department: S1 - Akuntansi
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Pujianto, Pujianto
0710107203
Date Deposited: 19 Mar 2025 05:54
Last Modified: 19 Mar 2025 05:54
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/1189

Actions (login required)

View Item
View Item