Resta, Rahma Alfirdaus (2024) Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, Dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Pelanggan Lion Parcel Di Pondok Benowo Indah Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.
![[thumbnail of Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, Dan Kepercayaan Terhadap Kepuasan Pelanggan Lion Parcel Di Pondok Benowo Indah Surabaya]](https://repository.uwp.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
0110000002307.pdf
Restricted to Registered users only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Perkembangan teknologi yang pesat memudahkan aktivitas online,mendorong masyarakat Indonesia untuk berbelanja secara daring danmeningkatkan kebutuhan akan jasa ekspedisi. Lion Parcel adalah salah satuperusahaan logistik di Indonesia yang menawarkan berbagai layanan pengiriman.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas pelayanan, harga,dan kepercayaan terhadap kepuasan pelanggan Lion Parcel di Pondok BenowoIndah Surabaya. Jenis penelitian ini merupakan explanatory research denganpendekatan kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah sejumlah 70 orang pelangganLion Parcel Pondok Benowo Indah Surabaya.Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan kuesioner atauangket. Adapun teknik analisis data yaitu teknik statistik deskriptif untukmenggambarkan karakteristik responden dan regresi linear berganda untukmenguji hipotesis. Uji keabsahan data dilakukan melalui uji validitas danreliabilitas, serta uji normalitas data. Analisis data dilakukan denganmenggunakan perangkat lunak statistik SPSS versi 25.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Kualitas Pelayanan, Harga, danKepercayaan berpengaruh signifikan secara simultan. Sedangkan, Harga danKepercayaan secara parsial berpengaruh positif dan tidak signifikan. KualitasPelayanan secara parsial berpengaruh positif dan signifikan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kepuasan pelanggan, kualitas pelayanan, harga, dan kepercayaan. |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Department: | S1 - Manajemen |
Depositing User: | Perpus UWP . |
Contributors: | Contribution Name NIDN Email Thesis advisor Nur, Jannah 0709107704 UNSPECIFIED |
Date Deposited: | 19 Dec 2024 06:42 |
Last Modified: | 19 Dec 2024 06:42 |
URI: | https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/106 |