Pengaruh Beban Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Stres Kerja Guru pada SD Al Manar Surabaya

Downloads

Downloads per month over past year

Indriani, Oktavia (2018) Pengaruh Beban Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Stres Kerja Guru pada SD Al Manar Surabaya. Undergraduate thesis, Universitas Wijaya Putra.

[thumbnail of Pengaruh Beban Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Stres Kerja Guru pada SD Al Manar Surabaya] Text (Pengaruh Beban Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Stres Kerja Guru pada SD Al Manar Surabaya)
0110000001584.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelaskan gambaran beban kerja dan lingkungan kerja terhadap stres kerja guru, mengetahui dan menganalisis pengaruh beban kerja dan lingkungan kerja secara signifikan terhadap stress kerja guru. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian asosiatif kausal dengan pendekatakan kuantitatif. Responden dalam penelitian ini sebanyak 34 orang yang merupakan guru kelas di sekolah SD Al Manar Surabaya. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner, pengujian analisis data menggunakan uji validitas, reliabilitas, uji asumsi klasik dan uji regresi linier berganda. Berdasarkan hasil analisa, diketahui bahwa variabel beban kerja berpengaruh positif dan signifikan secara parsial terhadap stress kerja, pengujian koefisien peneliti didapat hasil untuk pengaruh beban kerja terhadap stress kerja menunjukkan hasil uji T diketahui bahwa nilai thitung>sebesar 4,330 lebih besar dari ttabelsebesar 1,695. Sedangkan variabel lingkungan kerja tidak berpengaruh signifikan terhadap stress kerja, pengujian koefisien menunjukkan hasil uji T diketahui bahwa nilai thitungsebesar 0,618 lebih kecil dari ttabelsebesar 1,695. Namun secara bersama-sama keduanya akan dapat memberikan pengaruh terhadap stress kerja guru, Hasil pengujian koefisien regresi secara simultan diperoleh fhitung sebesar 12.863 lebih besar dari pada ftabel sebesar 3.30.
Kata kunci: beban kerja, lingkungan kerja, dan stres kerja

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: beban kerja, lingkungan kerja, dan stres kerja
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HA Statistics
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Department: S1 - Manajemen
Depositing User: Perpus UWP .
Contributors:
Contribution
Name
NIDN
Email
Thesis advisor
Yanuar, Fauzuddin
0703018504
Date Deposited: 17 Mar 2025 03:15
Last Modified: 17 Mar 2025 03:15
URI: https://repository.uwp.ac.id/id/eprint/1022

Actions (login required)

View Item
View Item